Drone dari Waktu ke Waktu

Drone
Drone. (Ist)

5. 1980-2000: Drone tetap menjadi alat pengintaian dalam konteks militer dan pemerintah. Pada era ini muncul drone komersial pertama, meski untuk keperluan fotografi dan pengambilan gambar udara saja.

6. 2000-an – sekarang: Drone menjadi semakin populer untuk berbagai keperluan, termasuk fotografi dan surveilans, eksplorasi, pengiriman paket dan barang, serta hiburan dan berbagai aktivitas komersial lainnya. Teknologi seperti GPS, sensor pintar, dan kamera 4K memudahkan pemantauan dan pengendalian drone. (fok/berbagai sumber)

Pos terkait